Sabtu, 14 April 2012

Fungsi Max (bahasa C++)

Fungsi : Memberikan bilangan yang lebih besar dari 2 bilangan yang diberikan

Include : #include

Contoh :

#include

main()

{

float a,b,c;

clrscr();

printf(“Contoh fungsi — max —”);

printf(“\n\nMasukkan nilai pertama :”); scanf(“%f”,&a);

printf(“\n\nMasukkan nilai kedua :”); scanf(“%f”,&b);

c = max (a,b);

printf(“\n\nNilai terbesar dari bilangan %5.1f dan %5.1f adalah %5.1f”, a,b,c);

getch();

}

Tidak ada komentar:

Adsense Indonesia